-->

Seberapa Besar Ukuran Bintang

Seberapa Besar Ukuran Bintang
Matahari kita sendiri adalah bintang yang cukup kecil, bahkan walaupun garis tengahnya 1.392.530 km, yang berarti 109 kali diameter Bumi. Bila Matahari berukuran sebesar bola kaki, garis tengah Bumi hanya 2 mm. Beberapa bintang dikenal sebagai bintang raksasa. Bintang Antares misalnya, ukurannya 700 kali Matahari. Ada sebuah bintang dalam konstelasi Auriga yang garis tengahnya mungkin 3 miliar km, atau 4.000 kali Matahari kita. Bintang neutron yang tersisa setelah ledakan dari supernova diameternya mungkin hanya 20 km, tetapi massanya amat besar. Bila beratnya lebih dari dua atau tiga kali Matahari kita, bintang itu mulai hancur dan menjadi lubang hitam.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Seberapa Besar Ukuran Bintang"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel